Monday,2024-04-29, 11:58 AM

Web Khusus Ilmu Perpustakaan

Menu Utama


Link
Statistik



SEO Stats powered by MyPagerank.Net

Main » Files » My files

Entries in category: 76
Shown entries: 66-70
Pages: « 1 2 ... 12 13 14 15 16 »

Sort by: Date · Name · Rating · Comments · Downloads · Views
Etika Profesi Pustakawan: Istilah profesi berasal dari kata pofess yang berarti pengakuan, kata profess atau profesi  mula-mula digunakan pada abad pertengahan yaitu di Eropa Barat. Pustakawanan sebagai suatu profesi, berarti secara moral ia harus dapat bertanggung jawab terhadap segala tindakannya baik terhadap sesama profesi pustakawan, terhadap organisasi dan terhadap dirinya sendiri. Pustakawan mempunyai kewajiban untuk melakukan suatu tindakan sesuai profesinya dan ia harus dapat menghindari tindakan-tindakan yang buruk, salah, yang bertentangan dengan norma-norma dalam masyarakat.
My files | Views: 1555 | Downloads: 0 | Added by: maung | Date: 2009-12-15 | Comments (0)

Peran Pustakawan di Abad Elektronik: Impian dan Kenyataan: Internet seakan lalu menjadi tempat tujuan utama dalam menemukan informasi yang diperlukan. Terasa semakin banyak orang mencani informasi di sini. Tidak heran apabila muncul pertanyaan apakah masih dipenlukan lagi perpustakaan apabila semua yang ada di perpustakaan dapat ditemukan dalam Internet. Jawab atas pertanyaan mi tentunya perpustakaan tetap masih diperlukan. Karena walaupun Internet membenikan lebih banyak dan lebih beragani informasi, narnun ada yang tidak tergantikan oleh Internet dari suatu perpustakan.
My files | Views: 822 | Downloads: 0 | Added by: maung | Date: 2009-12-15 | Comments (0)

Manajemen dan Organisasi Perpustakaan Sekolah: Perpustakaan sebenarnya adalah suatu lembaga layanan masyarakat di bidang ilmu pengetahuan dengan bahan-bahan yang tercetak dan terekam, yang bertugas melayani masyarakat untuk mengembangkan pengetahuan, keterampilan dan informasi untuk keperluan pendidikan dan pekerjaan mereka dan lain sebagainya. Dengan kata lain, bahwa tugas perpustakaan sebenarnya adalah tugas di bidang menularkan intelektual, informasi dan sekaligus budaya bangsa.
My files | Views: 1546 | Downloads: 0 | Added by: maung | Date: 2009-12-11 | Comments (0)

Meretas Kebuntuan Kepustakawanan Indonesia Dilihat Dari Sisi Sumber Daya Tenaga Perpustakaan: Meretas Kebuntuan Kepustakawanan Indonesia Dilihat Dari Sisi Sumber Daya Tenaga Perpustakaan, Komunitas kepustakawanan Indonesia selama 50 tahun atau setengah abad terakhir pernah mengalami kebuntuan. Kebuntuan berarti berhenti atau jalan di tempat karena adanya rintangan atau hambatan
My files | Views: 839 | Downloads: 0 | Added by: maung | Date: 2009-12-09 | Comments (0)

Kumpulan Undang-Undang dan Peraturan Tentang Perpustakaan: Seorang pustakawan harus mengetahui tentang undang-undang dan peraturan-peraturan tentang perpustakaan. Karena pustakawan merupakan suatu bentuk profesi pekerjaan yang harus memiliki keahlian khusus. Diantara undang-undang dan peraturan-perauran yang harus diketahui oleh seorang pustakawan antara lain adalah: Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2007 Tentang Perpustakaan. Keputusan Menteri Dalam Negeri dan Otonomi Daerah Nomor 3 Tahun 2001 Tentang Perpustakaan Desa/Kelurahan Menteri Dalam Negeri dan Otonmi Daerah, Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 1990 Tentang Serah-Simpan Karya Cetak Dan Karya Rekam, Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 1999 Tentang Pelaksanaan Serah-Simpan Dan Pengelolaan Karya Rekam Film Ceritera Atau Film Dokumenter, KEPPRES 50/1997 Tentang: Perpustakaan Nasional Republik Indonesia,  KEPPRES 67/2000 Tentang: Perpustakaan Nasional Republik Indonesia, Peraturan Presiden RI No. 47 Tahun 2007 Tentang Tunjangan Jabatan Fungsional Pustakawan, Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara No. 132/KEP/M.PAN/12/2002 Tentang Jabatan Fungsional Pustakawan dan Angka Ktreditnya serta Keputusan Bersama kepala Perpustakaan Nasional RI dan Kepala Badan Kepegawaian Negara No. 23 Tahun 2003 dan No. 21 Tahun 2003
My files | Views: 14555 | Downloads: 0 | Added by: maung | Date: 2009-12-04 | Comments (0)

Copyright MaungLib - Aulaindo Solution © 2009 - 2024